Optimalisasi Waktu Investasi Dengan Real Option Menggunakan MATLAB
Abstract
Abstrak. Investasi merupakan masalah yang secara konseptual sulit dan kompleks untuk diselesaikan karena dalam investasi terkandung risiko atau terjadinya penyimpangan antara hasil yang diharapkan dengan hasil sesungguhnya, hal ini disebabkan karena faktor ketidakpastian. Pendekatan yang dilakukan untuk menghadapi ketidakpastian pembuatan keputusan investasi yang mengoptimalkan waktu investasi adalah model Real Option yang mengacu pada model Black Scholes. Terakhir sebagai ilustrasi diberikan contoh dan perhitungan numerik nilai Real Option yang dilihat sebagai call option atas saham dengan program aplikasi Matlab.
Kata Kunci : investasi, Black Scholes, Real Option, optimalisasi, Matlab.
Abstract. Investment problems is conceptually hard and complex to solve because we can find some risks or deviation between the expected result and the real result, this is because uncertainty factor. The approaching to face the uncertainty of investment policy making that optimize the time investment is “The Real Option” model which based from “The Black Scholes” model. Finally, we give illustrative examples and their numerical solutions of the real option that seen as call option on stock can use the Matlab Application program.
Key words: Investment, Black Scholes, Real option, Optimization, Matlab.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Bahsoon dan Emmerich. 2001. ArchOptions : A Real Options-Based Model for Predicting the Stability of Software Architectures, Working paper. Dept. Of Computer Science University Colloge London.
Carlsson, Christer dan Fuller, R. 2001. On Optimal Investment Timing Ewith Fuzzy Real Options. Proceeding of the EUROFUSE 2001 Workshop on Preference Modelling and Applications. Spanyol.
Black, F dan Scholes, M. 1973. The Pricing of Options and Corporate Liabilities, Jurnal of Political Economy, pp 637-659.
Eman. 2005. Call Option, Skripsi. Universitas Kristen Petra.
Faisal, M. 2001. Manajemen Keuangan Internasional Dengan Penekanan Praktek Pada Pasar Devisa, Edisi Pertama. Salemba Empat.
Hakiman. 2005. Model Penentuan Harga Ipo Di Bursa Efek Jakarta Dengan Menggunakan Metode Real Option, Disertasi, Fakultas Ekonomi, Bandung : Universitas Padjadjaran.
Leslie, K. J dan Michaels, M. P. 1997. The Real Power of Real Options, The McKinsey Quarterly
Purwantono, Sarwoko dan Sandjaja. 2009. Laporan Keuangan Konsolidasian Beserta Laporan Auditor Independen tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2008 dan 2007, Jakarta : PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Sudrajat, 2008. Peranan matematika dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, The Power of Mathematics for all aplications, Matematika, Seminar Sehari Himatika ,Bandung : UNISBA.
Umar, Rahman. 2007. Strategi Investasi Saham Portopolio Melalui Bursa Efek Jakarta. Jakarta.
DOI: https://doi.org/10.29313/jmtm.v9i1.3480
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Matematika
ISSN : 1412-5056 | E-ISSN 2598-8980
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Indexed by: