PERBANDINGAN PEMULUSAN KERNEL DAN SPLINE
Abstract
Pendugaan kepekatan kernel dan spline termasuk pendugaan kepekatan nonparametrik.
Perilaku pemulus spline terletak dipertengahan antara pemulus kernel yang konstan dan pemulus kernel yang tidak konstan. Pada
kasus n besar dan λ tertentu fungsi pembobot spline dapat didekati oleh fungsi kernel. Perbandingan pemulus spline dan kernel
secara empirik dilakukan dengan menggunakan data simulasi yang dicobakan pada berbagai lebar jendela kernel serta fungsi
spline pada berbagai jumlah knot.
Perilaku pemulus spline terletak dipertengahan antara pemulus kernel yang konstan dan pemulus kernel yang tidak konstan. Pada
kasus n besar dan λ tertentu fungsi pembobot spline dapat didekati oleh fungsi kernel. Perbandingan pemulus spline dan kernel
secara empirik dilakukan dengan menggunakan data simulasi yang dicobakan pada berbagai lebar jendela kernel serta fungsi
spline pada berbagai jumlah knot.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)DOI: https://doi.org/10.29313/jstat.v3i1.526
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright Notice
STATISTIKA is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.