Studi Literatur Tentang Keputusan Dalam Ketidakpastian
Abstract
(Literture Study about Decision Making Under Uncertainty). Sudah sejak jaman dahulu, manusia berusaha untuk dapat menggambarkan dan menerangkan proses-proses yang berlangsung di alam semesta. Manusia juga berusaha untuk menerangkan proses-proses yang terjadi pada dirinya, baik proses berpikir, perasaan, maupun campuran dari berpikir dan perasaan. Usaha untuk menerangkan semua itu telah banyak dilakukan, diantaranya adalah Riset Operasi dalam ilmu Matematika, atau Ilmu Manajemen dimana didalamnya terdapat teori keputusan. Dalam teori keputusan, manusia berusaha untuk menerangkan bagaimana cara pengambilan keputusan yang efektif sedemikian sehingga harapan-harapannya dapat didekati, terutama dalam ketidakpastian situasi yang dihadapi.
References
Bunn, D., "Applied Decision Analysis", New York, McGraw-Hill., 1984.
Fishburn, Peter C., "Utility Theory for Decision Making", John Willey & Sons Inc., 1970.
French, S., "Decision Theory", New York, Wiley, 1986.
DOI: https://doi.org/10.29313/jmtm.v1i1.3906
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Matematika
ISSN : 1412-5056 | E-ISSN 2598-8980
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Indexed by: