Gambaran Pengetahuan Siswa Pesantren Daarut Tauhiid Bandung tentang Kesehatan Gigi dan Mulut

Ahmad Dzaki Hibatillah, Ricky Anggara Putranto

Abstract


Kesehatan gigi dan mulut merupakan bagian dari kesehatan gigi dan mulut yang penting terutama pada individu berusia remaja. Pengetahuan menjadi salah satu faktor penting yang dapat menentukan kesehatan gigi dan mulut seseorang. Informasi serta pengetahuan mengenai kesehatan gigi dan mulut yang minim pada siswa pesantren dapat memengaruhi perilaku dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui gambaran pengetahuan siswa pesantren tingkat menengah atas tentang kesehatan gigi dan mulut. Penelitan ini merupakan penelitian observasional deskriptif dengan desain cross sectional. Sampel diambil dengan menggunakan teknik konsekutif. Kriteria inklusi pada penelitian ini adalah siswa merupakan siswa aktif secara resm. Kriteria eksklusi adalah siswa yang tidak mengisi kuesioner dengan lengkap. Data diambil dengan instrumen kuesioner berisi pertanyaan berbasis pengetahuan tentang kesehatan gigi dan mulut yang didistribusikan pada 110 siswa pesantren tingkat menengah atas murid SMA Daarut Tauhiid Bandung periode September–November 2023. Pengukuran tingkat pengetahuan dikategorikan berdasarkan baik (>75%), cukup (55–75%), dan kurang (<55%). Penelitian menggambarkan bahwa dari 110 siswa terdapat 6 siswa (5%) memiliki tingkat pengetahuan berkategori baik, 38 siswa (34%) berkategori cukup, dan 66 siswa (60%) berkategori kurang. Hasil ini menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan kesehatan gigi dan mulut pada siswa SMA Daarut Tauhiid Bandung termasuk ke dalam kategori kurang.

An Overview of Periodontal Health Knowledge among Daarut Tauhiid Boarding School Students

Abstract
Oral health is an important part of oral health, especially in adolescents. Knowledge is one of the important factors that can determine a person's oral health. The lack of information and knowledge about oral health in pesantren students can affect behavior in maintaining oral health. The purpose of this study was to determine the knowledge of senior high school students about oral health. This research is a descriptive observational study with a cross sectional design. Samples were taken using a consecutive technique. The inclusion criteria in this study were that students were officially active students and were willing to participate in the study through informed consent. Exclusion criteria in this study were students who did not fill out the questionnaire completely. Data were collected using a questionnaire instrument containing knowledge-based questions about oral health which was distributed to 110 students of the senior high school boarding school Daarut Tauhiid Bandung during September–November 2023. Measurement of knowledge level was categorized as good (>75%), fair (55–75%), and poor (<55%). The study illustrates that out of 110 students, 6 students (5%) have a good level of knowledge, 38 students (34%) have a sufficient category and 66 students (60%) have a poor category. These results indicate that the level of oral health knowledge of Daarut Tauhiid Bandung high school students is in the poor category.


Keywords


Gigi dan mulut; kesehatan; pengetahuan; siswa pesantren; Boarding school students; health, knowledge; periodontal tissue

References


Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Laporan Nasional RISKESDAS. Jakarta: Lembaga Penerbit Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (LPB); 2018.

Baskaradoss JK. Relationship between oral health literacy and oral health status. BMC Oral Health. 2018;18(1):2.

Kapse P, Yeltiwar R, Patil P, Thakare K. An online survey about awareness and motivation regarding periodontal health in Maharashtra. Indian J Multidiscip Dent. 2018;8(2):9–10.

Amelia S, Praharani D, Setyorini D. Perbedaan kebersihan rongga mulut dan kesehatan periodontal antara mahasiswa kedokteran gigi dengan mahasiswa kesehatan non-kedokteran gigi di Universitas Jember. STOMATOGNATIC - J Kedokt Gigi. 2021;18(1):35.

Riolina A, Indarti GY. Gambaran pengetahuan mahasiswa non fakultas kesehatan tentang gingivitis. Biomedika. 2021;13(1):20.

Makful NA, Pirawati N. Hubungan antara pengetahuan santri tentang perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) dengan penerapan PHBS di Pondok Pesantren Khusus Putri As-Syafi’iyah Jakarta Timur. J Afiat Kesehat Anak. 2019;5(1):2.

Raghavendra U, Kumar V, Rao A, Kashyap RS, Rao SM, Boloor V, dkk. Knowledge and practice regarding periodontal health/disease and oral hygiene among medical, ayurveda and homeopathy undergraduate students of Yenepoya University, Mangalore - a cross sectional study. J Evol Med Dent Sci. 2021;10(27):1997.

Nagarale R, Kadu N, Sayyad S, Shaikh S, Khan S, Khan B. Assessment of knowledge, attitude and practice regarding periodontal health among the students professional colleges in Pune City. Int Current Res. 2023;15(1):23305–6.

Al-Darwish MS. Oral health knowledge, behaviour and practices among school children in Qatar. Dent Res J (Isfahan). 2016;13(4):347.

Anggraini FDP, Aprianti A, Setyawati VAV, Hartanto AA. Pembelajaran statistika menggunakan software SPSS untuk uji validitas dan reliabilitas. J Basicedu. 2022;6(4):6494–502.

Suharsimi A. Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik. Jakarta: Rineka Cipta; 2006.

Sutanto RB, Putranto AR. Pengetahuan siswi SMP di Surakarta tentang gingivitis pubertas (kajian di SMP Pangudi Luhur Bintang Laut Surakarta). J Kedokt Gigi Terpadu. 2023;5(1):131.

Beatrice C, Albert A. Knowledge, attitude, and practice of non-medical students at Trisakti University about gingivitis and its prevention. J Kedokt Gigi Terpadu. 2023;5(1):193–6.

Mariotti A, Hefti AF. Defining periodontal health. BMC Oral Health. 2015;15(1):10.

Faridatul ID, Hidayati S, Purwaningsih E. Pengetahuan siswa perokok tentang kebersihan gigi dan mulut (Studi pada Siswa Kelas 12 Jurusan Teknik Kendaraan Ringan SMK Bina Bangsa Dampit Malang tahun 2022). J Ilm Keperawatan Gigi. 2022;3(3):403.

Roichana A. Pengetahuan remaja Masjid Jami’Hiyadatul Islamiyah tentang kebersihan gigi dan mulut. Indones J Health Med. 2020;2(2):345.

Andiwijaya FR, Kadriyan H, Syamsun A. Education level as a predictor for health literacy levels in a rural community health centre. Atlantis Press Int. 2022;46:274.

Tadin A, Guberina RP, Domazet J, Gavic L. Oral hygiene practices and oral health knowledge among students in Split, Croatia. Healthc.?? 2022;10(2):9.

Fiorellini JP, Kim D, Chang YC. Anatomy, structure, and function of the periodontium. Dalam: Carranza FA, editor. Newman and carranza’s clinical periodontology. Philadelphia: Elsevier; 2019:122–4

Beyene DH, Shashamo BB, Digesa LE, Tariku EZ. Oral hygiene practices and associated factors among patients visiting private dental clinics at Hawassa City, southern Ethiopia, 2018. Int J Dent. 2021;2021:1.

Buduneli N. Environmental factors and periodontal microbiome. Periodontology 2000. 2021;85(1):1.

Pavithra P, Ramaprabha R, Rajasekar R, Sree L. Vitamin deficiency and periodontal disease–A tie-in relationship. SJAMS. 2017;5(1):74.

Agrawal S. Toothbrushes and tooth brushing methods: a periodontal review. J Clin Stud Med Case Reports. 2022;9(1):8.

Pindobilowo, Tjiptoningsih UG, Ariani D. Effective tooth brushing techniques based on periodontal tissue conditions: a narrative review. Formosa J Appl Sci. 2023;2(7):1650.

Kumar S, Kumar A. Improper tooth brushing: impact on oral structures. Saudi J Oral Dent Res. 2019;1300:168–9.




DOI: https://doi.org/10.29313/jiks.v6i2.13403

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



eISSN: 2656-8438


View My Stats 


Flag Counter

Jurnal Integrasi Kesehatan dan Sains is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.