Pengaruh Rasio Solvabilitas terhadap Kondisi Financial Distress
Abstract
Abstrak. Penelitian ini ditujukan untuk memberikan hasil bukti empiris tentang pengaruh solvabilitas terhadap kondisi Financial Distress pada perusahaan setor teleomunikasi yang terdaftar di BEI. Rasio Solvabilitas digunakan alat ukur dengan rumus Debt Ratio, Penelitian ini menggunakan data sekunder yang didapat dari website www.idx.co.id. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan sector telekomunikasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama 3 tahunyang dimulai dari tahun 2015 sampai dengan 2018. Sedangkan sampel penelitian ditentukan dengan menggunakan metode purposivesampling, sehingga diperoleh 14 perusahaan sampel. Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode deskrisi verifikatif pendekatan kuantitatif, MetodeAnalisis yang dipakai pada penelitian ini adalahan alisis regresi linier. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa rasio solvabilitas memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kondisi Financial Distress. Bagi penelitian berikutnya disarankan untuk memperluas sampel perusahaan, mengganti pengukuran variable, dan mengganti atau menambahkan variable independden.
Keywords :Ratio solvency, financial distress
Abstrak. Penelitian ini ditujukan untuk memberikan hasil bukti empiris tentang pengaruh solvabilitas terhadap kondisi Financial Distress pada perusahaan sektor telekomunikasi yang terdaftar di BEI. Rasio Solvabilitas digunakan alat ukur dengan rumus Debt Ratio, Penelitian ini menggunakan data sekunder yang didapat dari website www.idx.co.id. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan sector telekomunikasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama 3 tahunyang dimulai dari tahun 2015 sampai dengan 2018. Sedangkan sampel penelitian ditentukan dengan menggunakan metode purposivesampling, sehingga diperoleh 14 perusahaan sampel. Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode deskrisi verifikatif pendekatan kuantitatif, MetodeAnalisis yang dipakai pada penelitian ini adalahan alisis regresi linier. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa rasio solvabilitas memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kondisi Financial Distress. Bagi penelitian berikutnya disarankan untuk memperluas sampel perusahaan, mengganti pengukuran variable, dan mengganti atau menambahkan variable independen.
Kata Kunci : Rasio Solvabilitas, Financial Distress
Full Text:
PDFReferences
Brahmana,Rayenda.K. 2007. .Identifying Financial Distress Conditionin Indonesia Manufacture Industry. Birmingham Business School, Uni versityBirmingham United Kingdom. 1-19.
Fahmi, Irham, 2011, Analisa Laporan Keuangan, Bandung: Alfabeta.
Kasmir, 2008, Analisa Laporan Keuangan, Yogyakarta: Liberty.
S. Munawir,2007,AnalisisLaporanKeuangan,Yogyakarta: Liberty.
Fahmi, Irham. 2013. Analisis Laporan Keuangan.Bandung:Alfabeta.
Harahap, Sofyan Syafri, 2013, Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan ,Cetakan Kesebelas, Jakarta. Rajawali Pers,
Hanafi, Mamduh dan Halim, Abdul.2012. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Ketiga. Cetakan Pertama. Yogyakarta.UPP Sekolah Tinggi Ilmu ManajemenYKPN.
Hanafi,MamduhdanAbdulHalim.2003.AnalisisLaporanKeuangan. EdisiRevisi. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.
Rudianto. 2013.AkuntansiManajemenInformasiuntukPengambilan Keputusan Strategis. Jakarta: Erlangga
Subramanyam , John J. Wild.2012.Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: SalembaEmpat.
Horne, James C. Van , Sinaga,Marianus,1994, Dasar-Dasar Manajemen Keuangan, Jilid Kedua, Edisi Keenam. Erlangga : Jakarta.
Agnes,Sawir.2008. AnalisisKinerjaKeuangandan PerencanaanKeuangan.Jakarta:PTGramediaPustakaUtama.
Hanafi, 2004. Manajemen Keuangan. Yogyakarta: BPFE UGM.
Sugiyono,2009, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung:Alfabeta
Pyndyk, R. S. and D. L. Rubinfield. 1987. Econometric Models & Economic Forecasts, 3rd ed. NY: McGraw-Hill Publishing, Inc.
DOI: https://doi.org/10.29313/ka.v21i2.6726
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Kajian Akuntansi
Indexed by:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.