Mengeksplorasi Hubungan Kompetensi Kepribadian Guru PAI dan Akhlak Siswa di Era 5.0
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyelidiki korelasi antara kompetensi kepribadian guru Pendidikan Agama Islam (PAI) dengan perilaku akhlak siswa di era 5.0 yang ditandai dengan berkembangnya teknologi semakin cepat dan pergeseran paradigma pendidikan. Kompetensi kepribadian guru PAI di dalamnya memiliki nilai-nilai agama, etika, dan moralitas yang memainkan peran penting dalam akhlak siswa yang berintegritas. Penelitian ini mengadopsi penelitian kuantitatif dengan metode penelitian korelasional. Populasi studi melibatkan130 siswa dari 4 kelas, sedangkan sampel yang digunakan terdiri dari 57 siswa . Hasil penelitian ini ialah 1) berdasarkan analisis statistik menunjukkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima, namun keterkaitan tersebut dapat dikategorikan sebagai lemah. Ini disebabkan oleh fakta bahwa kontribusi kompetensi kepribadian guru terhadap pembentukan akhlak siswa hanya sebesar 11,6%, sedangkan 88,4% sisanya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain. 2) Di era 5.0 guru hendaknya mengintegrasikan nilai-nilai karakter dan moral dalam setiap aspek pembelajaran serta menciptakan lingkungan yang mendukung perkembangan akhlak siswa. Sehingga memiliki implikasi terhadap perkembangan akhlak siswa. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa terdapat korelasi antara kompetensi kepribadian guru PAI dengan akhlak siswa dalam konteks Era 5.0. Selain itu perlunya pengembangan pelatihan peningkatan kompetensi kepribadian guru PAI serta dukungan kerjasama antara guru PAI, orang tua, dan stakeholder pendidikan lainnya dalam membentuk akhlak siswa yang kuat dan adaptif dalam menghadapi tantangan zaman modern.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
al-Fikri, H. M. (2021). Peluang Dan Tantangan Perguruan Tinggi Menghadapi Revolusi Digital Di Era Society 5.0. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan, 3, 350–355. https://prosiding.unma.ac.id/index.php/semnasfkip/article/view/621
Amin, S., & Nurhadi, A. (2020). Urgensi analisis Kebutuhan Diklat dalam Meningkatkan Kompetensi Guru PAI dan Budi Pekerti. Islamic Management: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3(2), 83–100. https://doi.org/10.30868/im.v3i02.871
Arisca, L., Karoma, K., Syarifuddin, A., & Syarnubi, S. (2020). Pengaruh Kompetensi Kepribadian Guru PAI Terhadap Kecerdasan Emosional Siswa Di Smp Negeri 06 Palembang. Jurnal PAI Raden Fatah, 2(3), 295–308.
Arisman, A., Getteng, A. R., & Nuryamin, N. (2018). Pengaruh kompetensi kepribadian guru terhadap motivasi belajar peserta didik MTsN 2 Bone Kabupaten Bone. Jurnal Diskursus Islam, 6(3), 418–443.
Astini, N. K. S. (2022). Tantangan implementasi merdeka belajar pada era new normal covid-19 dan era society 5.0. Lampuhyang, 13(1), 164–180.
Atieka, T. A., & Budiana, I. (2019). Peran pendidikan karakter dan kreativitas siswa dalam menghadapi era revolusi industri 4.0. Jurnal Madani: Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Humaniora, 2(2), 331–341.
Azis, R. (2016). Pengantar Administrasi Pendidikan (Baharuddin (ed.); 1st ed.). SIBUKU.
Dewi, D. A., Hamid, S. I., Annisa, F., Oktafianti, M., & Genika, P. R. (2021). Menumbuhkan Karakter Siswa melalui Pemanfaatan Literasi Digital. Jurnal Basicedu, 5(6), 5249–5257.
Fricticarani, A., Hayati, A., Ramdani, R., Hoirunisa, I., & Rosdalina, G. M. (2023). Strategi Pendidikan Untuk Sukses Di Era Teknologi 5.0. Jurnal Inovasi Pendidikan Dan Teknologi Informasi (JIPTI), 4(1), 56–68.
Hamidah, L., Siregar, S., & Nuraini, N. (2019). Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Menurut Buya Hamka. Tarbiyah: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 8(2), 135–146.
Illahi, N. (2020). Peranan guru profesional dalam peningkatan prestasi siswa dan mutu pendidikan di era milenial. Jurnal Asy-Syukriyyah, 21(1), 1–20.
Indana, N., & Roifah, R. (2021). KOMPETENSI KEPRIBADIAN GURU DALAM PEMBINAAN AKHLAK SISWA:(Studi Kasus di MTs Al-Ma’arif Brudu Sumobito Jombang). Ilmuna: Jurnal Studi Pendidikan Agama Islam, 3(1), 46–65.
Indonesia, P. R. (n.d.). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Guru Dan Dosen.
Indramawan, A., & Hafidhoh, N. (2019). Pendidikan Karakter Sebagai Upaya Meningkatkan Semangat Belajar. Penguatan Pendidikan & Kebudayan Untuk Menyongsong Society 5.0, 477–485.
Irawati, I. (2017). Guru Muslim Abad 21. Elex Media Komputindo.
Jakaria Umro. (2020). Tantangan Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Menghadapi Era Society 5.0. Jurnal Al - Makrifat, 5(1). http://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/makrifat/article/view/3675/2698
Kuswanto, E. (2015). Peranan Guru PAI dalam Pendidikan Akhlak di Sekolah. MUDARRISA: Journal of Islamic Education, 6(2), 194. https://doi.org/10.18326/mdr.v6i2.194-220
Lendi, E. S., & Adi, N. (2023). Persepsi Guru tentang Kompetensi Kepribadian Tenaga Administrasi Sekolah di SMK Negeri Kota Payakumbuh. Journal of Practice Learning and Educational Development, 3(2), 214–218.
Lock, J. (2014). Designing Learning to Engage Students in the Global Classroom. Technology Pedagogy and Education. https://doi.org/10.1080/1475939x.2014.946957
Lubis, N. S. (2022). Pembentukan Akhlak Siswa di Madrasah: Kontribusi Lingkungan Sekolah, Kompetensi Guru, dan Mutu Pendidikan. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 7(1), 137–156.
Ma`arif, M. A. (2017). Analisis Konsep Kompetensi Kepribadian Guru PAI menurut Az-Zarnuji. Istawa: Jurnal Pendidikan Islam, 2, 35–60.
Nabilla, I. F. H. (2022). Mind Mapping Sebagai Metode Alternatif Pembelajaran Akidah Akhlak. TAFAHUS: JURNAL PENGKAJIAN ISLAM, 2(1), 63–73. https://doi.org/https://doi.org/10.58573/tafahus.v2i1.23
Nastiti, F., & Abdu, A. (2020). Kajian: Kesiapan Pendidikan Indonesia Menghadapi Era Society 5.0. Edcomtech Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 5(1), 61–66. https://doi.org/10.17977/um039v5i12020p061
Oktavia, B. N., Trisiana, A., Rossa, N. R., Wardiyanti, Y., Sholikhati, S., Setiawan, N., & Ishak, Y. (2023). Membentuk karakter anak di sekolah melalui literasi digital. Unisri Press.
Permatasari, F., & Arianto, Y. (2022). Urgensi Kompetensi Kepribadian Guru Sebagai Upaya Pengembangan Karakter Siswa. IDEA: Jurnal Psikologi, 6(1), 57–63.
Purwanto, Y., Qowaid, Q., & Fauzi, R. (2019). Internalisasi Nilai Moderasi Melalui Pendidikan Agama Islam di Perguruan Tinggi Umum. EDUKASI: Jurnal Penelitian Pendidikan Agama Dan Keagamaan, 17(2), 110–124.
Safitri, D., & Sos, S. (2019). Menjadi guru profesional. PT. Indragiri Dot Com.
Safitri, E., Setiawati, Y. H., & Suryana, A. (2021). Pengaruh Kompetensi Kepribadian Guru terhadap Akhlak Siswa di SMK Cendekian Muslim Nanggung-Bogor. Transformasi Manageria: Journal of Islamic Education Management, 1(1). https://doi.org/10.47467/manageria.v1i1.270
Salamah, W. (2020). Deskripsi Penggunaan Aplikasi Google Classroom dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 4(3), 533–538.
Solong, N. P., & Husin, L. (2020). Penerapan Kompetensi Kepribadian Guru Pai. TA’DIBUNA: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(2), 57. https://doi.org/10.30659/jpai.3.2.57-74
Sugiyono. (2016). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D. CV. Alfabeta.
Tantri, K. S., Aqilla, N. A., & Sukmawati, A. (2023). Pendidikan Karakter di Era Digital: Mengajarkan Etika dan Tanggung Jawab dalam Penggunaan Sosial Media. ANWARUL, 3(4), 662–675.
Zola, N., & Mudjiran, M. (2020). Analisis urgensi kompetensi kepribadian guru.
DOI: https://doi.org/10.29313/tjpi.v13i1.13565
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Editorial Office:
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Bandung.
Jln. Tamansari No. 24-26 - Lt. 2 Tel. 022-4203368 Ext. 7301-7302-7385 Fax - 4201897 Bandung 40116 - Phone/WhatsApp: 0878-2048-5914
Ta’dib : Jurnal Pendidikan Islam is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.