Model Internalisasi Nilai-nilai Islami dalam Kehidupan Siswa-siswi SMP Pemuda Garut
Abstract
Keywords: Model Internalization, Islamic values.
Abstrak
Beragam persoalan sosial yang memprihatinkan dalam bentuk berbagai perilaku tidak terpuji sedang melanda anak bangsa saat ini. Dunia pendidikan menghadapi tantangan berat dan harus segera berbenah diri. SMP Pemuda Garut menjawab tantangan ini dengan program internalisasi nilai-nilai Islami dalam kehidupan siswa-siswi sehari-hari. Model internalisasi diwujudkan dengan program: 1) tadarus al-Qur’an: 2) pembiasaan Shalat Dzuhur berjamaah; 3) pembiasaan Shalat Duha; 4) tahfizd Juz Amma dan Surat-surat terpilih; 5) pembiasaan berperilaku baik, sopan, dan Islami. Pembinaan dirancang dalam empat komponen, yaitu: 1) tujuan, 2) program, 3) proses implementasi, dan 4) evaluasi. Dengan proses internalisasi melalui cara: 1) pengajaran, 2) pembiasaan, 3) peneladanan, 4) pemotivasian, dan 5) penegakan aturan.
Kata Kunci: Model Internalisasi, Nilai-nilai Islami.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Hasanah, Aan. (2013). Pendidikan Karakter Berperspektif Islam, Bandung: Insan Komunika.
Lickona, Thomas. (2013). Character Matters; Persoalan Karakter Bagaimana Membantu Anak Mengembangkan Penilaian yang Baik, Integritas, dan Kebajikan Penting lainnya, (Terj. Juma Abdu Wamaungo), Jakarta: Bumi Aksara.
Matter, Anne D & Louis B Weldon. (2006). Character Building Day by Day, Eric Braun: Minneapolis.
Muhaimin. (1996). Strategi Belajar Mengajar, Surabaya, Citra Media.
Mulyana, Rohmat, (2011). Mengartikulasikan Pendidikan Nilai, Bandung: Alfabeta.
Saori, Sofyan, dan Ahmad Hufad. (2007). Pendidikan Nilai, dalam Ali, Mohammad, Ilmu dan Aplikasi Pendidikan, Bandung, Pedagogiana Press.
Zubaedi. (2011). Desain Pendidikan Karakter; Konsepsi dan Aplikasinya dalam Lembaga Pendidikan, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
DOI: https://doi.org/10.29313/tjpi.v6i1.2372
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Editorial Office:
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Bandung.
Jln. Tamansari No. 24-26 - Lt. 2 Tel. 022-4203368 Ext. 7301-7302-7385 Fax - 4201897 Bandung 40116 - Phone/WhatsApp: 0878-2048-5914
Ta’dib : Jurnal Pendidikan Islam is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.